Detik-detik PDKT 2 (Pelatihan Dakwah Kampus Terpusat 2)


Bismillahirrahmanirrahim...

Allah akan menguji kamu dengan kebaikan dan keburukan.....bagi antum yang lulus PDKT 2 itu sebuah amanah yang harus dikerjakan,,,,dan antum yang tidak lulus janganlah bersedih hati,,,,Allah yang menggerakan semua ini,,,mudah2an antum yang tidak lulus tetap semangat di jalan dakwah ini,,karena Allah tidak melihat hasilnya tapi Allah melihat proses yang antum lakukan....Ingat kita yang butuh dakwah!!!!!!!!!!!!!! (Ketum LDK al-ilham, akh Ridwan Fauzi)
Insya Allah PDKT 2 akan di laksanakan pada tanggal 30 September-02 Oktober 2011 @Poltekes..kegiatan ini merupakan pelatihan dakwah untuk para kader LDK Al-ilham Stkip-pgri Pontianak untuk menjadi ADK 2 (Aktivis Dakwah Kampus 2)
Para panitia telah melaksanakan Tes tertulis pada tanggal 22-23 september 2011 dan Tes screening pada tanggal 24-25 september 2011 Serta pengumuman padda tanggal 28 September 2011 dari kurang lebih 50 Orang pendaftar terpilihlah 32 Orang peserta PDKT 2.

SELAMAT kepada peserta yang dinyatakan LULUS semoga ini jalan menguatkan pundak-pundak antum/na di dakwah amiin...
JANGAN BERSEDIH kepada peserta yang dinyatakan belum lulus semoga ini jalan untuk menguatkan azzam antum/na di dakwah ini.
HAMASAH,HAMASAH,HAMASAH!!!

Memang seperti itu dakwah. Dakwah adalah cinta. Dan cinta akan
meminta semuanya dari dirimu. Sampai pikiranmu. Sampai perhatianmu.
Berjalan, duduk, dan tidurmu.

Bahkan di tengah lelapmu, isi mimpimu pun tentang dakwah. Tentang
umat yg kau cintai.

Lagi-lagi memang seperti itu. Dakwah. Menyedot saripati energimu. Sampai tulang belulangmu. Sampai daging terakhir yg menempel di tubuh rentamu. Tubuh yg luluh lantak diseret-seret. .. Tubuh yang hancur lebur dipaksa berlari..

(Ustadz Rahmat Abdullah)

Pontianak 29 September 2011

MEDIS

Atika Riandini

Nama Pengurus

Departemen ADMINKES
Ety Yulianti
  1. Syafitri Anwar(Sejarah)
  2. MustikaHadiWulansari( Matematika )
  3. Khollijah (BK)
  4. Ninik untari (pkn)08
  5. Srimian (Pkn)08
  6. Anton(Penjas)
  7. Rahmat soleh(Pkn)
  8. Rahmat(tik)

Nama Pengurus

Departemen ANNISA
Nursafitri

1. Ratri(pkn)

2. Elly Zayanti (BK)

3. Kholifah(B.Ing)

4. Eka Wahyuni ( B.Ind)

5. Melyanti

6. Yeni

7. Yeni Elfa Syafitri

8. Maliza


9. Dita

10. Dy. Nurmi

11. Syf.wulandari

12. Satriana

13. Mudya

14. Nur julianas

15. sarina

Progja

1. Departemen AKPRO

- Busa (Bundel Soal)

- Study Club

- Guru Les / Private